Tags : hidup

Internasional

Din Syamsuddin Ikut Luncurkan Interfaith Rainforest Initiative di Oslo

NORWEGIA – Mantan Ketua Umum PP Muhammadiyah dua periode Prof Din Syamsuddin (DS) ikut serta meluncurkan Interfaith Rainforest Initiative (Prakarsa Lintas Agama utk Pelestarian Hutan), di Oslo, Norwegia, Senin, (19/6/2017) kemarin. Acara yang mengambil tempat di Markas Nobel Perdamaian (Nobel Peace Centre) itu dihadiri oleh Raja Norwegia, Menteri LH Norwegia, Wali Kota Oslo, dan seratusan peserta […]Lanjut baca

Opini

Hidup atau Mati, Hasta Lavictoria Siempre

Oleh: Mat Peci* Kita terlahir atau tinggal di bumi Indonesia, tanahnya kaum pejuang, kaum pemberani Dunia tahu, ada sebuah negeri yang rakyatnya gagah berani, pantang menyerah, sejak jaman dulu tidak pernah rela negerinya dijajah. Karena rakyat negeri ini memiliki kehormatan, dan menjunjung kedaulatan. Sejarah mencatat, sehebat apapun kaum penjajah menggunakan senjata, strategi, dan pasukan, akhirnya […]Lanjut baca

Internasional

Din Syamsuddin di Jepang, Pimpin Sidang ACRP dan Diterima Parlemen

JAKARTA, Lintasparlemen.com – Mantan Ketua Umum PP Muhammadiyah Prof. Din Syamsuddin sejak 25 Oktober 2016 lalu diterima Parlemen Jepang dalam serangkaian kegiatan di negara tirai bambu itu. Pada kesempatan itu, Din menyampaikan bahwa kekerasan yang ekstrim merupakan ancaman peradaban dan musuh kemanusiaan yang harus dihadapi secara bersama-sama agar paham tersebut tidak berkembang “Oleh karenanya, perlu […]Lanjut baca