Tags : pupuk

Headline

Firman Soebagyo Puji Mentan Andi Amran Sulaiman Tindak Tegas 4

JAKARTA –  Anggota Komisi IV DPR RI dari Fraksi Partai Golkar Firman Soebagyo angkat suara terkait gebrakan Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman menindak tegas empat perusahaan pupuk yang diduga telah mengedarkan pupuk palsu. Firman memuji langkah Andi Arman. “Gebrakan yang sangat luar biasa dari Pak Menteri Pertanian. Ketegasan inilah yang dibutuhkan para petani dan […]Read More

Peristiwa Pustaka Desa

DPR Berpesan pada Petani, Alsintan yang Dibagikan Pemerintah Mohon Dijaga

PATI, Lintasparlemen.com – Sebanyak 144 kelompok tani di Kabupaten Pati, Jawa Tengah sangat beruntung setelah menerima bantuan alat mesin pertanian (alsintan) dari Kementerian Pertanian RI. Bantuan yang berupa traktor roda empat, handtraktor, dan pompa air diserahkan oleh Anggota Komisi IV DPR RI Firman Soebagyo yang didampingi oleh calon petahana Bupati Pati nonaktif Haryanto. Pada penyerahan […]Read More