BALI, LintasParlemen.com – Jelang pemilihan ketua umum Partai Golkar, berbagai isu liar berkembang. Seperti diceritakan oleh Timses Caketum Ade Komarudin (Akom), Ahmadi Noor Supit, soal upaya lobi-lobi salah seorang caketum. Dalam waktu sekitar 24 jam sebelum pemilihan malam ini, menurut Supit ada berbagai lobi-lobi yang telah dilakukan. Namun ia tidak mau menyebut siapa caketum yang […]Read More
PERNYATAAN SIKAP “BALADHIKA KARYA MENGINGINKAN MUNASLUB BERJALAN DENGAN AMAN, DAMAI DAN DEMOKRATIS” Suasana “panas” dalam arena Munaslub Partai Golkar bukan hanya terjadi di dalam arena Munaslub tetapi juga terjadi di luar arena Munaslub. Salah satu buktinya adalah terjadinya kekerasan dan penyerangan di depan arena Munaslub yang dilakukan oleh beberapa Oknum yang mengunakan seragam Baladhika Karya. […]Read More
JAKARTA, LintasParlemen.com – Pengamat ekonomi politik, Ichsanuddin Noorsy menilai munculnya dukungan terbuka dari 15 Dewan Pimpinan Daerah (DPD) I Golkar untuk Setya Novanto bukanlah cerminan pertarungan sesungguhnya dalam perebutan calon ketua umum di partai beringin itu. Menurutnya, pertarungan sesungguhnya ada pada DPD II yang lebih banyak jumlahnya. Selain itu, idealism kawan-kawan pengurus DPD II untuk […]Read More
JAKARTA, LintasParlemen.com – Hari ini genap sudah sepekan Tokoh Besar Bugis Sulawesi Selatan dan Jaksa Agung di era Presiden BJ Habibie, Letnan Jenderal TNI (Purn) H. Andi Muhammad Ghalib berpulangnya ke Rahmatulloh. Alhamarhum Andi Ghalib—begitu disapa—banyak meninggalkan kesan di mata para sahabat dan kerabatnya. Saat ini LintasParlmen berkesempatan mewartakan Anggota Komisi III DPR RI yang […]Read More
JAKARTA, LintasParlemen.com – NUSA DUA – Tensi Munaslub konsolidasi Partai Golkar yang sedang berlangsung saat ini di Bali makin memanas. Pasalnya ada belasan Dewan Pimpinan Daerah (DPD) I Golkar menyatakan dukungan secara terbuka untuk Setya Novanto (Setnov) sebagai calon ketua umum partai beringin itu. Pandangan dukungan untuk Setnov sangat terlihat jelas dalam rapat paripurna dalam menyampaikan pandangan […]Read More
JAKARTA, LintasParlemen.com – Sesuai tata tertib Munaslub Partai Golkar dilarang menyebut nama caketum Golkar yang didukung di forum sidang paripurna Munaslub Golkar. Namun ada tiga DPD I Golkar mengabaikan aturan itu, yakni Jambi, Kepri dan NTT. Dengan adanya ‘tindakan’ paksa itu sehingga public mempertanyakan bahwa dari aksi dekat para pengurus DPD Provensi Golkar itu ada […]Read More
JAKARTA, LintasParlemen.com – Telah meninggal dunia dengan tenang Bapak Tjong Tjoeng Tjhong dalam usia 83 tahun. Adalah Tjong Tjoeng Tjhong adalah ayahanda dari Wakil Ketua Komisi IV DPR RI dari Fraksi Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Daniel Johan pada hari Sabtu, 14 Mei 2016 Pukul 18.28 WIB lalu. Seperti rilis yang diterima LintasParlemen, mendiang disemayamkan di […]Read More
JAKARTA, LintasParlemen.com – Wakil Ketua MPR RI asal Daerah Pemilihan DKI Jakarta II (meliputi Jakarta Selatan, Jakarta Pusat dan luar negeri, red) Hidayat Nur Wahid, menyempatkan waktu di sisa masa reses untuk menyambangi warga apartemen Green Pramuka city, Cempaka Putih, Jakarta Pusat, Sabtu (14/05/2016) lalu. Kesempatan tersebut dimanfaatkan oleh Ketua MPR RI 2004-2009 itu untuk […]Read More
BALI, LintasParlemen.com – Menko Polhukam Luhut Pandjaitan lagi-lagi ‘mengintervensi’ Munaslub Golkar dengan membawa-bawa Presiden Joko Widodo. Luhut mengatakan Jokowi lebih nyaman kepada caketum yang tidak rangkap jabatan. Luhut dikenal pendukung Setia Setya Novanto. Mendengarkan pernyataan Luhut itu, anak Presiden RI ke-2 Soeharto yang juga politisi Golkar Siti Hediati Harijadi yang akrab disapa Titiek Soeharto geram […]Read More
BALI, LintasParlemen.com – Menko Polhukam Luhut Pandjaitan lagi-lagi ‘mengintervensi’ Munaslub Golkar dengan membawa-bawa Presiden Joko Widodo. Luhut mengatakan Jokowi lebih nyaman kepada caketum yang tidak rangkap jabatan. Tentu Luhut menyinggung Ade Komaruddin (Akom) yang juga saat ini sedang menjabat sebagai Ketua DPR RI. Mendengar hal itu Timses caketum Ade Komarudin, Bambang Soesetyo (Bamsoet) pun angkat […]Read More