JAKARTA – Sekjen DPP PKS sekaligus Wakil Ketua MKD DPR RI Habib Aboe Bakar Alhabsyi mengatakan seluruh kader memiliki komitmen untuk mewujudkan visi besar Partai Keadilan Sejahtera (PKS) melalui implementasi platform partai di daerah-daerah melalui kemenangan di Pilkada 2024 lalu. Habib Aboe mengapresiasi kinerja seluruh kader dari Sabang sampai Marauke. “Kita memahami bersama bahwa, antum […]Read More
PAPUA BARAT DAYA – Aksi saling mendukung dari polemik yang terjadi dari Pilkada di Kabupaten Tambraw, Papua Barat terus berlangsung. Bahkan dari aksi dukung mendukung itu berujung pada gerakan aksi demonstrasi di Kementerian Dalam Negeri, KPK, Bawaslu, KPU hingga ke MK. Dari pihak yang kalah di Pilkada disebut-sebut bin diduga membiayai demonstran di Jakarta agar […]Read More
JAKARTA – Komisi II DPR RI mengungkapkan pelantikan kepala daerah yang terpilih pada Pulkada 27 November 2024 ditunda untuk sementara menyusul ada tahapan yang harus dilalui yakni persidangan di Mahkamah Konstitusi (MK). Hal itu dipastikan oleh Ketua Komisi II DPR Rifqinizamy Karsayuda. Rifqi menyampaikan tahapan pelantikan kepala daerah terpilih bakal diundur setelah sengketa pilkada di […]Read More
PAPUA BARAT DAYA – Formatur Ketua Umum Badko HMI Papua Barat-Papua Barat Daya mengapresiasi Pilkada di Provinsi Papua Barat Daya yang berjalan lancar. “Pilkada serentak di Seluruh Provinsi Papua Barat Daya, baik tingkatan Provinsi, Kabupaten dan Kota telah berakhir dengan keberhasilan yang patut disyukuri bersama. Pilkada Serentak ini telah menjadi momentum bagi masyarakat Papua Barat […]Read More
PAPUA BARAT DAYA – Ketua DPD Gerakan Pemuda Marhaenis (GPM) Provinsi Papua Barat Daya Ricky N. Rosely, S.T menilai Pilkada serentak yang digelar di Papua Barat Daya, termasuk di Kabupaten Tambrauw berjalan sukses dengan keberhasilan yang patut disyukuri bersama. “Sebagai proses demokrasi yang fundamental, Pilkada ini telah menjadi momentum bagi masyarakat Papua Barat Daya untuk […]Read More
JAKARTA – Bawaslu Kota Administrasi Jakarta Utara menyelenggarakan rapat koordinasi Sentra Gakkumdu terkait Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur DKI Jakarta 2024 yang baru saja digelar yang dimenangkan oleh pasangan nomor urut 3 Pramono Anung dan Rano Karno. “Rapat ini dalam rangka untuk meningkatkan koordinasi dan sinergitas dengan Kepolisian dan Kejaksaan Negeri Jakarta Utara terkait pengawasan […]Read More
JAKARTA – Wakil Ketua Umum DPP Partai Golkar sekaligus Wakil Ketua DPR RI DR. Ir. H. Adies Kadir, SH, MHum mengucapkan selamat atas kemenangan pasangan calon (paslon) yang maju di Pilkada serentak yang diusung oleh Partai Golkar digelar 27 November 2024 lalu. Ucapakan selamat Adies itu disampaikan kepada pasangan Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Nagan […]Read More
KUPANG – Selamat buat eks Wakil Ketua Komisi IX DPR RI dari Fraksi Partai Golkar Emanuel Melkiades Laka Lena sebagai Gubernur Nusa Tenggara Timur (NTT) terpilih untuk periode 2024+2029. Hal itu usai Komisi Pemilihan Umum (KPU) NTT menggelar pleno perhitungan surat suara Pemilihan Gubernur (Pilgub) NTT 2024. Di mana calon gubernur dan wakil gubenur nomor […]Read More
SULBAR – Untuk sementara pasangan calon Gubernur dan Wakil Gubernur Sulawesi Barat (Sulbar) nomor urut 3 Suhardi Duka dan Jenderal Salim Mengga (SDK-JSM) memimpin dari hasil quick count atau hitung cepat oleh sejumlah lembaga survei. Ambil contoh hasil quick count Charta Politika, pasangan SDK-JSM raih 45,68 persen suara unggul dari calon lainnya. Sedangkan di urutan […]Read More
SERANG – Calon Gubernur Banten Dimyati Natakusumah menyampaikan pihaknya dari pasangan Andra Soni-Dimyati Natakusumah siap rekonsiliasi pasca Pilgub Banten digelar. Sebagai informasi, untuk sementara Andra-Dimyati unggul versi quick count atau hitung cepat di Pilgub Banten. Pasangan ini mengajak pesaingnya di Pilgub Banten Airin Rachmi Diany-Ade Sumardi menggelar rekonsiliasi untuk pembangunan Banten yang lebih baik. Semua […]Read More