JAKARTA, Lintasparlemen.com – Anggota DPR Komisi XI Sukiman mengungkapkan bahwa saat ini telah dibentuk Tim Pengawas Pembangunan Daerah Perbatasan yang terdiri dari lintas komisi di DPR RI. Menurut Sukiman, pembentukan Tim Pengawas Pembangunan Daerah Perbatasan itu dilakukan untuk rmemperjuangkan lahirnya UU Perbatasan yang saat ini digodok di DPR. “Insya Alloh, pada penutupan masa sidang DPR […]Read More
Tags : perbatasan
JAKARTA, Lintasparlemen.com – Anggota Komisi IV DPR Sjachrani Mataja meminta pemerintah pusat memberikan perhatian khusus terhadap pengelolaan Tempat Pelelangan Ikan (TPI) di daerah perbatasan seperti di wilayah Pulau Sebatik, Nunukan, Kalimanan Utara. “Kami melihat daerah ini sangat strategis karena daerah perbatasan yang seharusnya mendapatkan perhatian khusus dari pemerintah pusat. Dan Komisi IV dalam rangka Kunker […]Read More