Berita

DPR Sindir Minimnya Ekspansi Garuda di Rute Internasional Seperti Pekanbaru-Singapura

JAKARTA — Anggota Komisi VI DPR RI dari Fraksi Partai Demokrat Achmad menyindir minimnya ekspansi Garuda di rute internasional. Ia mencontohkan rute Pekanbaru–Singapura yang pernah sempat dibuka, tetapi ditutup kurang dari satu tahun. Padahal, menurut Achmaf rute tersebut kini beroperasi kembali dan stabil, tetapi justru dijalankan maskapai asing. Kondisi ini, katanya, menunjukkan gap kompetitif yang […]Read More

Nasional

Ridwan Bae Minta Pemerintah Segera Susun Konsep Baru Mitigasi dan

JAKARTA – Wakil Ketua Komisi V DPR RI dari Fraksi Partai Golkar Dapil Sulawesi Tenggara Ridwan Bae menilai pemerintah perlu segera menyusun konsep baru mitigasi dan antisipasi bencana. Ridwan meminta pemerintah bukan hanya fokus pada penanganan pascakejadian tapi juga pada mitigasi bencana. Ridwan menyampaikan itu, berkaca pada tingginya frekuensi bencana hidrometeorologi seperti banjir dan longsor […]Read More

Ideas & Politica

Sri Meliyana: Masyarakat Harus Dibekali Pengetahuan yang Cukup agar Paham

JAKARTA — Anggota Komisi IX DPR RI dari Fraksi Partai Gerindra Sri Meliyana mengingatkan pentingnya edukasi terhadap publik dengan komunikasi berisiko sebagai langkah pencegahan dalam kasus pangan berbahaya. Menurut Sri, masyarakat harus dibekali pengetahuan yang cukup agar dapat mengenali produk pangan yang aman dan berisiko bagi kehidupan sehari-hari mereka. “Edukasi publik tidak boleh bersifat musiman […]Read More

Ideas & Politica

Rinto Subekti: Kita Perlu Penguatan Perlindungan Kekayaan Intelektual (KI) bagi

JAKARTA  – Wakil Ketua Komisi XIII DPR RI dari Fraksi Partai Demokrat Rinto Subekti menilai perlu penguatan perlindungan kekayaan intelektual (KI) bagi pelaku ekonomi kreatif dan budayawan di seluruh Indonesia. Rinto menjelaskan, dalam pertemuan bersama Kementerian Hukum serta Bupati Aceh Besar, Komisi XIII DPR RI juga berdialog langsung dengan para pelaku ekonomi kreatif dan budayawan […]Read More

Parlementaria

BAKN DPR RI Lakukan Kunjungan ke Daerah Tindaklanjuti Temuan BPK

JAKARTA — Wakil Ketua Badan Akuntabilitas Keuangan Negara (BAKN) DPR RI dari Fraksi PKS Dapil Jawa Timur IV Amin AK menegaskan pihaknya melakukan kunjungan kerja BAKN ke sejumlah daerah di Indonesia di antaranya Batam, Kepulauan Riau untuk menindaklanjuti hasil temuan Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) terkait penyaluran Kredit Usaha Rakyat (KUR) pada periode 2021–2024. Amin mengungkapkan, […]Read More

Nasional

Ridwan Bae: Audit Kinerja BMKG memuat 7 Temuan dan 8

JAKARTA – Wakil Ketua Komisi V DPR RI dari Fraksi Partai Golkar Dapil Sulawesi Tenggara Ridwan Bae menjelaskan audit kinerja BMKG memuat tujuh temuan dan delapan rekomendasi, sedangkan BNPP/Basarnas memiliki empat temuan dan delapan rekomendasi. Untuk itu, Ridwan menilai kedua lembaga tersebut perlu melakukan penguatan tata kelola karena temuan itu berdampak langsung pada efektivitas layanan […]Read More

Headline

Muslim Ayub Desak Pemerintah Segera Tetapkan Status Bencana Nasional Melanda

JAKARTA – Anggota DPR RI dari Fraksi Partai NasDem Dapil Aceh Muslim Ayub mendesak pemerintah segera menetapkan status bencana nasional yang melanda banjir tiga provinsi di Sumatera Aceh, Sumatra Utara, dan Sumatera Barat. Muslim menjelaskan, sebelumnya ia pernah mengusulkan kepada pemerintah pusat segera meningkatkan status bencana alam hidrometeorologi yang terjadi di tiga provinsi tersebut sebagai […]Read More

Berita

Usai Pemerintah Gelontorkan Dana Restrukturisasi Rp23,67 Triliun, Achmad: Nasib PT

JAKARTA — Anggota Komisi VI DPR RI dari Fraksi Partai Demokrat Achmad menegaskan nasib PT Garuda Indonesia kini berada pada tanggung jawab penuh direksi usai pemerintah menggelontorkan dana restrukturisasi sebesar Rp23,67 triliun. Menurut Achmad, dana jumbo tersebut sebagai bentuk keberpihakan negara sekaligus pengorbanan atas alokasi anggaran yang semestinya juga dibutuhkan sektor lain, terutama pendidikan dan […]Read More

Berita

DPR Dorong Dapur MBG Disiapkan Jadi Bagian dari Sistem Kesiapsiagaan

JAKARTA — Anggota Komisi IX DPR RI, Netty Prasetiyani Aher mengapresiasi langkah Badan Gizi Nasional (BGN) yang mengalihfungsikan dapur Program Makan Bergizi Gratis (MBG) atau Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) menjadi dapur umum darurat dalam penanganan bencana banjir dan longsor di Sumatera. “Pemanfaatan infrastruktur MBG dalam situasi darurat adalah langkah tepat. Program ini dapat menjalankan […]Read More

Parlementaria

Edy Wuryanto Nilai Masih Lemahnya Mitigasi Kesehatan Masyarakat dan Penanganan

JAKARTA  — Anggota Komisi IX DPR RI dari Fraksi PDIP  Dapil Jawa Tengah III Edy Wuryanto menilai masih lemahnya mitigasi kesehatan masyarakat dan penanganan kasus keracunan di tingkat daerah.. Edy menyebut bahwa beberapa kejadian kesehatan yang menimpa masyarakat menunjukkan belum adanya mekanisme penanganan terpadu yang mampu merespons cepat. “Mitigasi kesehatan itu kunci. Kita harus punya […]Read More