BANJARMASIN – Anggota Komisi III DPR RI, Habib Aboe Bakar Alhabsyi, melakukan kunjungan kerja reses ske kantor Kejaksaan Tinggi (Kejati) Kalimantan Selatan (Kalsel) guna memantau kinerja penegakan hukum di Banua. Kedatangan legislator senior ini diterima langsung oleh Kajati Kalsel, Tyas Widiarto, S.H., M.H., didampingi jajaran, termasuk perwakilan bidang Tindak Pidana Khusus (Pidsus). Dalam pertemuan tersebut, […]Read More
PALANGKA RAYA – Wakil Ketua Komisi VII DPR Evita Nursanty mengatakan kunjungan kerja reses Komisi VII lebih banyak mendengar terkait masalah-masalah yang ada di Provinsi Kalimantan Tengah. Kunjungan kali ini Evita ingin pemerintahan pusat dan daerah saling berkoordinasi dengan baik. Hal itu saat Komisi VII DPR RI melakukan kunjungan kerja reses dengan bertemu kementerian dan […]Read More
JAKARTA — Ketua Komisi XI DPR RI, Mukhamad Misbakhun, menegaskan bahwa daerah-daerah penghasil sumber daya alam (SDA) seperti Provinsi Kepulauan Bangka Belitung tidak boleh terjebak dalam kondisi resource curse atau “kutukan SDA”, di mana kekayaan alam yang melimpah tidak berbanding lurus dengan tingkat kesejahteraan masyarakat. Penegasan itu disampaikan Misbakhun saat memimpin Kunjungan Kerja Reses Komisi […]Read More
KARANGASEM — Anggota Komisi X DPR RI dari Fraksi PDIP I Nyoman Parta, melakukan kunjungan kerja ke dua sekolah di Kabupaten Karangasem, yaitu SMP Negeri 3 Manggis dan SMP Negeri 3 Bebandem, untuk meninjau langsung kondisi sarana pendidikan yang terdampak bencana alam dan aktivitas industri di sekitar sekolah. Dalam kunjungan tersebut, Parta menemukan persoalan mendesak […]Read More
JAKARTA — Wakil Ketua Komisi VII DPR RI Lamhot Sinaga ingin pemerintah terlibat dengan memberikan insentif fiskal untuk memperkuat ekosistem industri galangan kapal nasional. Hal itu sempat disampaikan Lamhot saat memimpin kunjungan kerja Komisi VII DPR RI meninjau fasilitas PT Dok dan Perkapalan Kodja Bahari (PT DKB). Kala itu, Lamhot menemukan sejumlah catatan bahwa potensi […]Read More
JAKARTA – Wakil Ketua Komisi II DPR Aria Bima merespons permohonan empat kecamatan dari Kabupaten Sukabumi yakni Sukaraja, Sukalarang, Kebonpedes, dan Cireunghas yang dikenal dengan sebutan “Susukecir” ke wilayah administrasi Kota Sukabumi. Ia mengatakan permohonan penggabungan ini tidak sekadar persoalan perluasan wilayah, tetapi menyangkut kemanfaatan yang lebih besar bagi masyarakat di empat kecamatan tersebut. “Kami […]Read More
MAKASSAR – Wakil Ketua Komisi VII DPR RI, Chusnunia Chalim menyampaikan pihaknya menerima sejumlah aduan (curhatan) dari permasalahan industry galangan kapal dari PT Industri Kapal Indonesia (IKI) Makassar dan asosiasi perkapalan. “Kedatangan Kami ke Makassar, Sulawesi Selatan ini dalam rangka menjalankan fungsi pengawasan kami terhadap Industri galangan kapal di wilayah Indonesia Timur, khususnya di Makassar ini. […]Read More
JAKARTA – Anggota Mahkamah Kehormatan Dewan (MKD) DPR RI dari Fraksi PKB Tommy Kurniawan menyampaikan komitmen MKD DPR RI memastikan Polres Malang memiliki pemahaman yang tepat mengenai tugas dan kewenangan MKD terutama soal penanganan pelanggaran etik dan maraknya penggunaan plat DPR palsu yang belakangan ini. Hal tersebut disampaikan Tommy Kurniawan, usai pertemuan tim kunjungan kerja […]Read More
JAKARTA – Anggota Komisi IX DPR RI dari Fraksi PDI Perjuangan Edy Wuryanto berharap pemerintah menaikan upah Kepulauan Riau (Kepri) minimum di tahun 2026. Edy ingin proporsi yang adil dengan pertumbuhan ekonomi dan kesejahteraan pekerja. Hal itu disampaikan saat melakukan kunjungan kerja spesifik Komisi IX DPR RI yang berlangsung di Tanjungpinang, Kepulauan Riau nenerap waktu […]Read More
JAKARTA – Anggota Komisi VII DPR RI, Bambang Haryo Soekartono mengapesiasi PT Batam Aero Technic (BAT Batam) khususnya soal fasilitas hanggar dan proses perawatan pesawat. Bahkan Bambang menilai BAT telah menunjukkan performa yang sangat baik sebagai salah satu pusat MRO (Repair, and Overhaul) terbesar dan paling maju di Indonesia. Bambang sampaikan itu usai Komisi VII DPR RI […]Read More