Berita

Menteri P2MI Mukhtarudin: Kamboja Bukan Negara Tujuan Penempatan Pekerja Migran

JAKARTA – Menteri Pelindungan Pekerja Migran (P2MI), Mukhtarudin, menegaskan Kamboja bukanlah negara tujuan penempatan pekerja migran Indonesia. Ia menyebut Indonesia belum pernah memberangkatkan warganya secara resmi untuk dipekerjakan di negara tersebut. “Perlu kami informasikan, biar publik tahu dan juga masyarakat tahu bahwa Kamboja itu bukan negara penempatan. Jadi Indonesia itu belum pernah melakukan agreement. Belum […]Read More

Opini

Catatan Politik: Kebijakan Korektif Sebagai Upaya Memulihkan Perekonmian Nasional

Oleh: Bambang Soesatyo, Anggota DPR RI/Ketua MPR RI ke-15/Ketua DPR RI ke-20/Ketua Komisi III DPR RI ke-7/Dosen Pascasarjana (S3) Ilmu Hukum Universitas Borobudur, Universitas Pertahanan (Unhan) dan Universitas Jayabaya KOREKSI terhadap segala sesuatu yang salah atau menyimpang sepatutnya dipahami sebagai keniscayaan. Sejarah peradaban sudah memberi bukti bahwa pada waktu yang tidak pernah diperkirakan, koreksi akan menemukan […]Read More

Berita

Pakar Dorong Penguatan Lembaga Adat Kunci Menjaga Jati Diri Betawi

JAKARTA – Direktur Eksekutif Human Studies Institute (HSI), Rasminto menegaskan pentingnya penguatan Lembaga Masyarakat Adat Betawi sebagai kunci menjaga jati diri dan eksistensi budaya Betawi di tengah arus globalisasi Jakarta. Hal itu disampaikan Rasminto dalam Focus Group Discussion (FGD) bertajuk Jakarta Pasca Tidak Menjadi Ibukota yang digelar DPP Persatuan Masyarakat Jakarta (Permata) di Hotel Mega Anggrek, […]Read More

Tausyiah

EFEKTIFITAS KEBIJAKAN PEMERINTAH DAN PEMULIHAN UMKM: Antara Retorika dan Realita

Oleh: Munawir Kamaluddin, Guru Besar UIN Alaudin, Makassar Pernahkah kita bertanya dalam hening yang jujur , mengapa suara UMKM selalu menjadi nyanyian manis di bibir kekuasaan, namun sering kali tak sampai pada telinga kebijakan yang benar-benar menyembuhkan luka ekonomi rakyat kecil? Apakah kebijakan yang digembar-gemborkan dengan slogan pemulihan dan keberpihakan benar-benar menyentuh akar penderitaan mereka […]Read More

Berita

Bahlil Berhasil Naikan Tukin Kementerian ESDM: Tidak Ada Lagi Praktik-praktik

JAKARTA – Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Bahlil Lahadalia mengatakan bahwa dirinya telah menepati janji untuk menaikkan tunjangan kinerja (tukin) pegawai Kementerian ESDM sebesar 100%. Bahlil meminta atas kenaikan tukin itu tak ada praktek ‘nakal’ di lingkungan Kementerian ESDM. Bahlil mengatakan tak mudah untuk memperjuangkan kenaikan tersebut. Ia mengakui memperjuangkan kenaikan tukin ini […]Read More

Lintas Sulsel Parlementaria

Seorang Ibu Melahirkan Ditandu di Maros, Andi Iwan Aras: Pemerintah

JAKARTA – Wakil Ketua Komisi V DPR RI Andi Iwan Darmawan Aras dari Fraksi Gerindra Dapil Sulsel II menyampaikan keprihatinan mendalam atas kejadian yang menimpa seorang ibu muda di pedalaman Kabupaten Maros, Sulawesi Selatan pada proses bersalin ditandu. Kejadian itu menajdi menarik perhatian publik setelah videonya viral di media sosial. Dalam rekaman tersebut, warga terlihat […]Read More

Tausyiah

KRISIS KEPERCAYAAN PUBLIK TERHADAP PENEGAKAN HUKUM : Arah Reformasi Sistem

Oleh: Munawir Kamaluddin, Guru Besar UIN Alaudin, Makassar Apakah hukum di negeri ini masih menjadi payung keadilan, ataukah hanya menjadi jaring laba-laba yang kuat menjerat yang lemah dan rapuh di hadapan yang kuat? Apakah hukum masih berfungsi sebagai “al-Mizan” (timbangan keadilan) yang Allah titipkan untuk menegakkan kebenaran, atau sudah menjadi alat kekuasaan yang kehilangan nurani? […]Read More

Lintas Jabar

Kolaborasi Sekolah dan Orang Tua: Bekasi Siapkan Generasi Tangguh dan

BEKASI ~ Dalam upaya menciptakan lingkungan pendidikan yang aman, beretika, dan berkeadaban sesuai amanat Undang-Undang Nomor 35 Tahun 2014 tentang Perlindungan Anak serta Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional, Sekolah Menengah Pertama Islam Terpadu (SMPIT) Titian Ilmu Bekasi mengambil langkah preventif terhadap potensi perundungan (bullying) dan kenakalan remaja di lingkungan sekolah. Kepala […]Read More