Tags : prolegnas

Headline

Benny K Harman Sayangkan RUU Perampasan Aset Tak Masuk Daftar

JAKARTA – Anggota Badan Legislasi (Baleg) DPR RI dari Fraksi Partai Demokrat Benny K. Harman menyayangkan tidak masuknya RUU Perampasan Aset dalam daftar usulan Program Legislasi Nasional (Prolegnas) Prioritas 2025 dari Pemerintah. Padahal, menurut Bennt, RUU Perampasan Aset ini sangat penting karena pemerintah bisa ‘bersih-bersih’ seperti tertuang di buku ‘Paradoks Indonesia’ karya Presiden Prabowo Subianto. […]Read More

Parlementaria Regulasi

Menkum Supratman Andi Agtas Rapat di DPR: 40 RUU Kami

Jakarta – Menteri Hukum (Menkum) Supratman Andi Agtas datang ke Baleg DPR RI sebelumnya sebagai ketua dengan mengusulkan empat rancangan undang-undang (RUU) yang segera disahkan masuk Prolegnas (Program Legislasi Nasional). Dari empat itu, ada berupa rancangan hingga revisi undang-undang (RUU) untuk masuk Prolegnas Priotitas 2025. Adapun RUU yang diusulkan adalah dari persoalan narkotika dan psikotropika […]Read More

Regulasi

PPP Ajak Rakyat Kritisi RUU PKS

Jakarta – PPP menanggapi soal Rancangan Undang-Undang Penghapusan Kekerasan Seksual (RUU PKS) yang kembali masuk dalam Program Legislasi Nasional (Prolegnas) tahun 2021. PPP menyebut bersama sejumlah Fraksi tetap akan mengkritisi isi draf RUU PKS tersebut. “Masuknya RUU PKS ke dalam Prolegnas Prioritas tahun 2021 jangan dipahami bahwa apa yang ada dan menjadi isi draft RUU […]Read More

Regulasi

PPP Punya Parameter Acuan Pembahasan RUU PKS yang Masuk Kembali

JAKARTA – PPP ikut menanggapi soal Rancangan Undang-Undang Penghapusan Kekerasan Seksual (RUU PKS) yang kembali masuk dalam Program Legislasi Nasional (Prolegnas) tahun 2021. Di PPP menyebut bersama sejumlah Fraksi tetap akan mengkritisi isi draf RUU PKS tersebut. “Masuknya RUU PKS ke dalam Prolegnas Prioritas tahun 2021 jangan dipahami bahwa apa yang ada dan menjadi isi […]Read More

Regulasi

Prolegnas Prioritas 2021 Fraksi NasDem

Prolegnas Prioritas 2021 Fraksi NasDem Perjalanan RUU Penghapusan Kekerasan Seksual, RUU Masyarakat Hukum Adat, RUU Perlindungan Pekerja Rumah Tangga, RUU Pendidikan Kedokteran sebagai perjuangan Fraksi Partai NasDem dalam penyusunan Prolegnas Prioritas 2021. Perjuangan panjang selama setahun, lobby, persuasi, kampanye, sosialisasi dan memperkuat substansi akhirnya ditetapkan dalam Prolegnas Prioritas 2021. Kami mengucapkan terima kasih kepada berbagai […]Read More

Internasional

Sebelum Susun UU Prolegnas 2018, Baleg Cari Referensi ke Atlanta

CANBERRA – Kunjungan Diplomasi Parlemen Indonesia DPR RI ke Canberra dan Atlanta membuat Badan Legislasi (Baleg) DPR RI mendapatkan banyak referensi serta pelajaran terkait proses pembahasan dan penentuan Program Legislasi Nasional (Prolegnas) Tahun 2018. Wakil Ketua Badan Legislasi (Baleg) DPR RI Firman soebagyo selaku Pimpinan rombongan delegasi parlemen Indonesia mengaku, pihaknya berhasil memperoleh sejumlah data-data dari […]Read More

Parlementaria

Neng Eem: Penyusunan Prolegnas 2018 Harus Hati-hati Menjelang 2019

  PALANGKARAYA – Anggota Badan Legislasi (Baleg) DPR RI dari Fraksi Partai Kebangkitan Bangsa (F-PKB) Neng Eem Marhamah Zulfa Hiz mengatakan penyusunan Program Legislasi Nasional (Prolegnas) tahun 2018 harus berhati-hati. Itu disampaikan Neng Eem terkait aspirasi masyarakat dari berbagai kunjungan spesifik Baleg di sejumlah daerah di Indonesia. Menurut Neng Eem, sebelum dimasukan menjadi Rancanangan Undang-undang Prolegnas […]Read More

Pendapat

Bangun Komitmen Bersama DPR dan Pemerintah Capai Target Prolegnas

Oleh: Firman Soebagyo, Wakil Ketua Baleg DPR RI yang disampaikan “Dalam Workshop “Membangun Komitmen Bersama Pembentuk Undang-undang dalam Mencapai Target Program Legislasi Nasional” di Jokjakarta Sejak periode keanggotaan DPR 2004-2009, pembentukan undang-undang untuk jangka waktu tertentu telah disusun melalui instrumen perencanaan pembentukan hukum yang disebut dengan Program Legislasi Nasional (Prolegnas). Berdasarkan Undang-Undang No. 10 Tahun […]Read More

Energi Nusantara Parlementaria Peristiwa

Kunjungan Baleg ke Kaltim, Gubernur: Selama Ini Penyusunan UU Tidak

JAKARTA, Lintasparlemen.com – Badan Legislasi (Baleg) DPR RI melakukan Kunjungan Spesipik (Kunspek) pada masa sidang 2016-2017 yang dipimpin Wakil Ketua Baleg Firman Soebagyo ke Samarinda, Kalimantan Timur. Kunspek itu untuk memantapkan agenda program legislasi nasional (Prolegnas) 2017. Pada kesempatan itu juga disindir terkait Prolegnas 2015-2019 yang akan menyelesaikan 182 rancangan undang-undang (RUU). Sesuai agenda, ada […]Read More

Parlementaria

Ini Penjelasan Firman Soebagyo Pembahasan RUU di DPR Sering Molor!

JAKARTA, Lintasparlemen.com – Hingga saat ini DPR RI sudah menyelesaikan tujuh Rancangan Undang-undang (RUU) nonkumulatif yang ada dalam Program Legislasi Nasional (Prolegnas) tahun 2016 ini. Sementara Draf RUU yang diselesaikan itu merupakan usulan dari pemerintah, DPR, dan DPD. Hal itu disampaikan Ketua Panja Program Legislasi Nasional (Prolegnas) 2016 sekaligus Wakil Ketua Badan Legislasi Firman Soebagyo. Firman mengakui, […]Read More