JAKARTA, LintasParlemen — Bakal calon ketua umum Partai Golkar, Ade Komaruddin mendapat nomor urut satu dalam pemilihan Ketua Umum Golkar di musyawarah nasional luar biasa (Munaslub) nanti. Akom, sapaan Ade Komaruddin, mengatakan, nomor urut satu ini menjadi petanda dirinya akan menjadi Ketua Umum Golkar. “Ini kan nomor urut, tentu harus memerjuangkan supaya nomor urut 1 […]Read More
Makassar, LintasParlemen.com- Terkait adanya langkah salah satu Anggota DPR RI, Akbar Faisal yang akan menyurati Menteri Kelautan dan Perikanan (KKP) Susi Pujiastuti, perihal pelarangan cantrang dan Kompresor yang disampaikan saat melakukan kunjungan kerja sekaligus sosialisasi 4 pilar di 2 pulau yang berada di daerah Kabupaten Pangkep, Sulawesi Selatan, yakni Pulau Podang-Podang dan Pulau Karanrang 26 […]Read More
JAKARTA, LintasParlemen.com – Meski Komite Kode Etik Munaslub Partai Golkar telah meloloskan Setya Novanto sebagai calon ketua umum yang sebelumnya kena kasus ‘Papa Minta Saham’. Berbagai pihak menilai kebijakan itu tak etis. Diloloskannya Setya Novanto karena Komite Etik Munaslub Golkar menganggap Setya tak menyalahi komponen ‘tidak tercela’ dalam prinsip Prestasi Dedikasi Loyalitas dan Tidak Tercela […]Read More
Jakarta, LintasParlemen.com–Setelah beberapa hari lalu Panitia Tetap Penjaringan Calon Gubernur (Cagub) DKI 2017-2022, Gerindra DKI menyampaikan rekomendasi 3 nama Bakal Calon Gubernur (Bacagub) kepada DPD Gerindra untuk selanjutnya dilakukan penajaman penelitian terhadap 3 nama tersebut. Ketiga nama tersebut yaitu Letjen TNI (Purn) Sjafrie Syamsoodin, mantan Pangdam Jaya dan Wakil Menteri Pertahanan era SBY, lalu Sandiaga […]Read More
JAKARTA, Lintasparlemen.com – Akhirnya Komite Etik Steering Committee (SC) Munaslub Golkar memulai tugas kerjanya dengan baik. Di mana tugas dari komite ini adalah menyaring para caketum sesuai dengan syarat prestasi, dedikasi, loyalitas, dan tidak tercela atau PDLT. Termasuk juga akan melihat dari sisi PDLT kasus ‘Papa Minta Saham’ mantan Ketua DPR RI Setyo Novanto yang […]Read More
JAKARTA, Lintasparlemen.com – Dengan terpaksa para Caketum Golkar menyetor uang pendaftaran mahar sebesar Rp 1 miliar jika namanya tak ingin dicoret oleh panitia Munaslub. Itu karena Panitia Pengarah (Steering Committee/SC) Munaslub Partai Golkar sudah menetapkan hari ini sebagai batas akhir pembayaran iuran wajib sebesar Rp 1 miliar. Ada dua nama caketum yang menolak membayar yakni […]Read More
Jakarta, LintasParlemen.com-Sekretaris Steering Committee (SC) Munaslub Partai Golkar Agun Gunandjar Sudarsa mengatakan, uang setoran Rp 1 miliar dari bakal calon ketua umum Golkar bukan politik uang. Menurutnya, dana tersebut merupakan biaya politik yang dikeluarkan atas sebuah program yang telah dirancang Partai Golkar. “Kayak mau kendurian 17-an gitu loh, di RT/RW juga butuh biaya. Ketua RT […]Read More
PERNYATAAN SIKAP DEPIPUS BALADHIKA KARYA MENSIKAPI PELAKSANAAN MUNASLUB PARTAI GOLKAR 2016 Jika tidak ada aral melintang, Musyawarah Besar Luar Biasa (Munaslub) Partai Golkar akan dilaksanakan besok pada tanggal 15 Mei 2016 di Bali. Agenda ini menjadi agenda penting bagi keberlanjutan estafet kepemimpinan di tubuh Partai Golkar. Dan melihat dinamika organisasi yang berkembang, serta banyaknya para […]Read More
JAKARTA, Lintasparlemen.com – Meski KPK meminta para Caketum Golkar termasuk Ade Komarudin (Akom) untuk tidak menyetor uang pendaftaran caketum Rp 1 miliar. Namun, dengan terpaksa caketum Akom yang juga Ketua DPR RI itu menyetor uang mahar tersebut. Melalui Bendahara Umum DPP Golkar yang juga tim sukses Akom, Bambang Soesetyo mengaku pihaknya terpaksa menyetor uang mahar […]Read More
JAKARTA, Lintasparlemen.com – Pesta demokrasi di tubuh partai Golkar yang digelar tanggal 15 hingga 17 Mei mendatang merupakan perhelatan besar yang menjadi perhatian publik baik di tingkat nasional maupun internasional. Hal itu disampaikan Ketua DPP Partai Golkar sekaligus Tim Sukses Caketum Golkar Ade Komarudin, Firman Soebagyo. Namun, di tengah situasi partai beringin menyiapkan diri menggelar […]Read More
 
                                  
                                                   
                   
             
             
             
             
             
             
            