PANGKEP – Akhirnya honor yang ditunggu-tunggu oleh tenaga Honorer Damkar dan Satpol PP Kabupaten Pangkep, Sulawesi Selatan (Sulsel) ciar juga. Cairnya honor 8 bulan itu tetap menyisahkan sejumlah pertanyaan sejumlah masyarakat di Pangkep. Kok Bisa? Pasalnya, menurut hitung-hitungan honor yang diteransfer ke rekening mereka tidak sesuai yang dijanjikan oleh Dinas Pemadam Kebakaran (Damkar) dan Satpol […]Lanjut baca
JAKARTA – Adalah Afandi Ismail Mantan Ketua Umum Pengurus Besar Himpunan Mahasiswa Islam (PB HMI) resmi maju sebagai calon anggota legislatif DPR RI dari Daerah Pemilihan (Dapil) Sulawesi Selatan II. Sosok Afandi Ismail terbilang pendatang baru di dunia politik. Mengingat baru saja Afandi menyelesaikan tugasnya sebagai pejabat tertinggi di HMI. Meski demikian, sosoknya jangan dulu […]Lanjut baca
SULSEL – Tim Majelis Nasional Korps Alumni Himpunan Mahasiswa Islam (KAHMI) menilai PT Vale Indonesia (PTVI) dalam operasinya telah melakukan adaptasi, antisipasi dan mitigasi dampak perubahan iklim. Penilaian tersebut berdasarkan hasil kunjungan lapangan oleh Tim KAHMI ke kawasan pertambangan dan smelter nikel milik PTVI di Sorowako Sulawesi Selatan, pada selasa 5 Sepember 2023. Kegiatan berkunjung […]Lanjut baca
SULSEL – Wali Kota Makassar, Moh Ramdhan “Danny” Pomanto resmi bergabung partai PDI Perjuangan. Hal ini terlihat saat orang nomor 01 di Makassar itu menghadiri Rakerda PDIP Sulsel di Hotel Claro Makassar, Senin (28/8/2023). Sebelum dipakaikan jaket merah simbol PDIP, terlebih dahulu sambutan dari Ketua DPD PDIP Sulsel, Andi Ridwan Wittiri menyampaikan akan ada kejutan […]Lanjut baca
ENREKANG – Nama Sekwan DPRD Sulsel, M. Jabir mencuat di DPRD Enrekang diusul jadi Pelaksana Jabatan (Pj) Bupati Enrekang. Naman, M. Jabir diusul oleh Fraksi Gabungan DPRD Enrekang. “Iya kami usul pak Sekwan DPRD Sulsel. Usulan itu lewat Fraksi Gabungan,” kata anggota DPRD Enrekang, Rum Jaya, Susel, Ahad (27/8/2023). Sementara anggota DPRD Sulsel, Fahruddin Rangga […]Lanjut baca
JAKARTA – Masa jabatan Bupati Enrekang dua periode, Muslimin Bando akan berakhir 31 Oktober 2023. Sesuai regulasi maka DPRD Enrekang berhak mengusulkan tiga nama penjabat (Pj) bupati ke Kemendagri. Ketua DPRD Enrekang, Idris Sadik menyampaikan sudah menerima permintaan usulan tiga nama dari Kemendagri, dua hari lalu. Selanjutnya akan dibahas dan diserahkan pada masing-masing fraksi mengusulkan […]Lanjut baca
JAKARTA – Penyidik Kejaksaan Negeri Enrekang menahan tersangka kasus dugaan korupsi bibit kopi dari UPT Kesatuan Pengelolaan Hutan Mata Allo Dinas Kehutanan Provinsi Sulawesi Selatan. Tersangka berinisial H, ditahan usai menjalani pemeriksaan, Rabu (23/8/2023). H adalah Direktur CV Wahyuni Mandiri. H diduga mendrop bibit kopi yang tidak sesuai dengan RAB. Kepala Seksi Intelijen Kejaksaan Negeri […]Lanjut baca
ENREKANG – Nama wakil ketua DPRD Enrekang, Abdulrrachman Zulkarnain senter menjadi buah bibir layak mendampingi politisi Partai Persatuan Pembangunan (PPP) yang juga pengusaha muda terkenal di Sulsel, Haji Andi Liu Were La Tinro, BA (Hons). Juru bicara, Haji Andi Liu Were La Tinro, M. Ridwan Wawan Poernama menjelaskan mencuatnya nama, Abdulrrachman Zulkarnain sebuah hasil dari […]Lanjut baca
ENREKANG – DPRD Kabupaten Enrekang menjadwalkan akan menggelar rapat paripurna terkait status badan usaha milik Daerah PDAM Tirta Massenrempulu, Senin, 14 Agustus besok. Pemerhati pemerintahan Kabupaten Enrekang, Ridwan Wawan Poernama menantang DPRD Kabupaten Enrekang mengevaluasi kinerja PDAM Tirta Massenrempulu dalam menciptakan pelayanan untuk masyarakat. Bagi, dirinya sampai saat ini capaian PDAM Tirta Massenrempulu dibawa kepemimpinan […]Lanjut baca
Anggota Komisi III DPR RI Achmad Dimyati Natakusumah mengapresiasi kinerja Kepala Kejaksaan Tinggi Sulawesi Selatan (Sulsel) Leonard Eben Ezer Simanjuntak. Menurut Dimyati, Leo terus mengungkap kejahatan baik kasus pidana khusus maupun pidana umum yang ada di Sulsel. Baginya, kinerja itu patut mendapatkan apresiasi oleh sejumlah pihak. “Ini beberapa kasus tindak pidana korupsi yang menarik perhatian […]Lanjut baca